Dalam kehidupan anak terdapat dua proses yang beroperasi secara kontinu,yaitu pertumbuhan dan perkembangan.kedua proses tersebut berlangsung secara iterdependen atau saling bergantung satu sama lain.
Dalam proses perkembangan manusia dijumpai beberapa tahapan atau fase dalam perkembangan,antara fase yang satu dengan fase yang lain selalu berhubungan dan mempengaruhi serta memiliki ciri-ciri yang relatif sama pada setiap anak